About me
Design memang awal mulanya dikenal sebagai bagian dari seni dan kriya, namun ternyata pengertian dari design itu sekarang digunakan untuk berbagai hal. Tidak hanya di seni rupa, dalam bidang teknologi dan rekayasa pun kita sering mendengar kata design. Sedangkan orang yang merancangya konsepnya disebut sebagai designer. Bagi kalangan fotographer mungkin design adalah kunci utama yang harus bisa di kembangnkan, namun tidak dengan agency Kamarupa. Mengapa demikian? Karena jarang sekali suatu perusahaan agency bergerak menciptakan suatu kreatifitas di bidang seni rupa. Hanya Design Kamarupa saja yang saat ini bisa di bilang memunculkan dirinya di era saat ini. Akan tetapi tidak menutup kemungkinan bila perusahaan agency lainnya menyokong bisnis design graphic ini, nyatanya bagi jasa perorangan sekalipun saat ini sudah sangat mumpuni, mereka saling menciptakan suatu maha karya design yang beda dari biasanya. Nila jual suatu design memang tidak bisa di pandang sebelah mata, banyak nama perusahaan besar (khususnya Indonesia) berani bayar mahal untuk suatu karya design yang menurutnya bagus. Karena baginya dengan design yang bagus nama brand mereka akan bisa di ingat - ingat, bahkan menjadi slogan yang mudah untuk di katakan. Dalam proses design akan memperhitungkan berbagai aspek, seperti estetika, fungsi, dan berbagai aspek lainnya yang diperoleh dari riset dan pemikiran manusia.